Search
Close this search box.

Keseriusan dan Kerja Keras dalam Belajar

ins-kerja-belajar-serius

Generasi Muslim terdahulu banyak yang menjadi ulama besar bukan semata-mata karena kecerdasan atau kejeniusan mereka, tetapi karena keseriusan dan kerja keras mereka dalam belajar. Tengoklah Sahabat Nabi saw. yang mulia, Abu Hurairah ra., misalnya. Beliau menghapal hampir seluruh hadis Nabi saw. Semua itu adalah hasil keseriusan dan kerja kerasnya dalam membagi waktu malamnya menjadi tiga: […]

Kewajiban Mengimani Seluruh Isi al-Quran

ins-mengimani-seluruh-quran

Al-Quran al-Karim adalah wahyu Allah SWT. Tidak mengimani fakta ini termasuk dosa besar. Sebab, siapa pun yang mengingkari al-Quran sebagai kalam Allah SWT berarti telah mengingkari sebagian besar bangunan akidah Islam. Bahkan meragukan kebenaran al-Quran saja sudah diancam akan dimasukkan neraka (QS Hud [11]: 17; al-Hajj [22]: 55). Keimanan pada al-Quran haruslah total, mencakup ayat-perayat […]

Berpegang Teguh pada al-Quran

ins-berpegang-teguh-alquran

Sadar atau tidak, banyak Muslim yang tersesat dalam kehidupan ini. Muslim tapi ucapan dan tindakannya tak sesuai dengan Islam. Islam hanya status. Muslim hanya gelar. Namun, ucapan dan perilakunya tak beda dengan orang fasik, munafik bahkan kafir. Jika Muslim/Muslimah suka pamer aurat, apa bedanya dengan orang kafir? Jika Muslim/Muslimah suka gosip (menggunjing), apa bedanya dengan […]

Dosa Mengabaikan al-Quran

ins-dosa-meninggalkan-alquran

Allah SWT berfirman (yang artinya): Berkatalah Rasul, “Ya Tuhanku, sesungguhnya kaumku menjadikan al-Quran ini sebagai sesuatu yang diabaikan.” (TQS al-Furqan [25]: 30). Ayat di atas menceritakan pengaduan Rasulullah saw. kepada Allah Swt. tentang sikap dan perilaku kaumnya terhadap al-Quran. Kendati ayat ini berkenaan dengan orang-orang musyrik dan ketidakimanan mereka terhadap al-Quran, susunan ayat ini juga […]

Menjaga Hapalan al-Quran

ins-memorize-quran-02

Tentu kita patut bersyukur karena saat ini banyak Muslim yang berusaha untuk menghapal al-Quran. Tak hanya anak-anak, tren menghapal al-Quran pun melanda orang dewasa, bahkan orang tua. Padahal bagi sebagian besar Muslim, menghapal al-Quran tidaklah mudah. Sebagian lainnya memang malas-malasan. Sebagian lainnya lagi memang tidak berupaya menghapal al-Quran. Padahal seorang Muslim sejatinya memiliki hapalan ayat-ayat […]

Ribuan Da’i Untuk Indonesia

gbr-ilustrasi-mengajar-quran-crop

Cinta Quran Center – Mungkin kita akan bertanya-tanya, apakah benar Indonesia membutuhkan para da’i? Mungkin banyak dari kita yang berpikir, bahwa untuk mengatasi krisis multidimensi di negeri ini, seorang ekonom yang cerdas dan bijak lebih dibutuhkan tinimbang seorang da’i. Mungkin seorang politisi yang jujur dan bernurani lebih dibutuhkan tinimbang seorang da’i. Atau mungkin seorang birokrat […]

Indonesia Darurat Quran

ins-anak-kecil-mengaji

Cinta Quran Center – Tak bisa dipungkiri, Indonesia sedang berada dalam krisis multidimensional. Sedemikian kusutnya krisis itu, banyak kalangan yang kesulitan menemukan di mana ujung-pangkalnya. Semuanya kacau-balau, mencekik, dan menyusahkan. Yang menjadi korban, tentu saja rakyat. Para ekonom memandang, bahwa sedang terjadi berbagai fenomena ekonomi yang membahayakan di Indonesia. Maka, sejak dahulu, solusi yang mereka kemukakan […]

Antara Kita dan Quran

ins-quran-dan-kita

Cinta Quran Center – Tidak ada solusi dan inspirasi lain bagi umat manusia dan kemanusiaan, kecuali Quran. Umat Islam, sebagai umat pengemban Quran, memiliki kewajiban besar untuk menebarkan solusi dan inspirasi terbaik ini kepada seluruh manusia. Sayangnya, terbentang jarak yang teramat jauh antara kita dan Quran. Bahkan umat Islam sendiri, telah terindikasi mengabaikan Al-Quran. Mungkin kita […]

Logo Cinta Quran Center

CintaQuran Center merupakan Pesantren Tahfizh Al-Quran yang terintegrasi dengan Program pendidikan kaderisasi untuk melahirkan Da’i yang siap menggemakan kecintaan Umat terhadap Al-Quran.

© Copyright CintaQuran®Center All Rights Reserved.